![]() |
pic from google |
Kuhabiskan waktu dengan bertanya-tanya, menebak-nebak :
apa yang membuat kamu meletakkan senyum dalam sebuah toples kaca?
Kenapa mesti toples yang bening itu yang kamu gunakan?
Kenapa juga benda kaca itu kamu letakkan dalam rak paling tinggi di ruanganmu, kamu tahu tanganku taksampai.
Apa kabar senyum, tinggi sekali adamu.. Atau sengaja menatapku dari ketinggian beningmu disana?
Semoga kamu baik-baik saja dalam kejauhanmu.
Aku, yang kesulitan menyapamu.
26 comments:
bening terlihat
rindu mencuat
senyumku baik2 saja...kok. hehe...apa kabar juga, Nin?
cheerrrss... and smileeeee :D
senyum yang nyata... tapi susah digapai dan dimiliki... ada apa dengan ninda..???
Agar senyum itu tetap tersimpan, dapat dilihat dan tak terjamah tangan2 jahil lainnya... hehehe
Kak..., Shasa gak mudheng nih...
Toplesku isinya permen, Kak... :)
tetep aja maknax dalemb banget..... :)
Senyuman semanis gula dan semasam asam jawa, tinggal tergantung sikonnya Sob.
Salam
"Ejawantah's Blog"
jangan disimpen senyumnya mbak ninda :)
semoga senyumnya terus bisa kita lihat :)
aku masih tersenyum untukmu nyin.....meski dari jauh :D
Mari kita sambut pagi yang cerah ini dengan senyuman! Selamat berkarya!
mba ikutan yuk....membersihkan keyword negatif?hehehe biar hal2 negatif bisa berubah jadi positif...
"Apa kabar senyum, tinggi sekali adamu.. Atau sengaja menatapku dari ketinggian beningmu disana?"
ah.,rangakaian kata yang indah:)
sepertinya masih sedang rindu :D
dalam toples kaca?
hmmm....
nb :
verifikasi terpaksa kupakai karena blogku kena serangan spam bot dari web lain
padahal hi ajah, 2 kata, tapi sulit ya mengatakannya, ehm mungkin lagi sariawan ya, waduh ngaco iki... hihihi
karena untuk saat ini, senyum itu mungkin lebih indah untuk sekedar 'dipandang' dari kejauhan ;)
seperti cokla dalam toples, terlihat tapi tak terjangkau
bw malam hari
bersama bertuah
toplesnya ditempat tinggi biar gak kesenggol yah an, takut jatoh hehehe
toples itu sudah aku kunci dan gembok,
biarkan yang lain hanya memandangi isinya...
tapi hanya untukmu, akan kuserahkan kuncinya,
kau hanya tinggal memanjat, menggapainya, menyentuhnya,
aku hanya tinggal menunggumu. :)
awwww....I like sweet. :)
Aku mau toples kaca yang penuh senyum itu. :p
you look more gorgeous with PREMIUM BEAUTIFUL CORSET
email : rosesared81@yahoo.com
ym : rosesared81
blog : http://ros3sar3d.blogspot.com
hp:0129561236
http://ros3sar3d.blogspot.com/search?updated-max=2011-01-18T05:21:00-08:00&max-results=7
hmm.. senyuman dalam topless ..
cinta dalam toples..
Post a Comment